Deskripsi
Lihat selengkapnya SembunyikanIsi Kursus
-
0 Video
-
Tes Kelulusan
-
Akses Selamanya
-
Sertifikat Kelulusan
Penyelenggara
Tempo Institute
Bersama Tempo Institute, tingkatkan kemampuan jurnalistik, komunikasi, dan media Anda.Ulasan
bagus
Pelatihan online sangat bermanfaat dan sangat memberikan wawasan baru bagi saya, khususnya pengetahuan dalam penulisan suatu cerita perjalanan.
materi sangat mudah di pahami
Materinya ringkas dan mudah dipahami. Apalagi ada tambahan video dan artikel sebagai contoh menulis perjalanan autentik. Membuat saya tertarik untuk menulis saat melakukan perjalanan nanti
menarik, padat dengan materi, mudah dimengerti, tapi ada sedikit "bug" ketika mencoba tes materinya

Kelas Online Menulis Cerita Perjalanan Autentik
- Kategori Education, Kreatif, Tourism
- Durasi -
- Benefit Mendapatkan Sertifikat